Review Perangkat Lunak StarUML Berdasarkan Faktor Kualitas McCall

  • Ni Made Satvika Iswari

Abstract

Pembangunan perangkat lunak dilakukan berdasarkan hasil analisis kebutuhan fungsional yang diperlukan. Seringkali, perangkat lunak yang dikembangkan hanya cukup memenuhi kebutuhan fungsional dasar saja, padahal hal tersebut belum cukup untuk menjadikan perangkat lunak yang dibangun memiliki kinerja yang baik ketika dioperasikan. Terdapat beberapa faktor kualitas yang perlu diperhatikan yang akan menentukan kinerja perangkat lunak yang dibangun. Pada tulisan ini, akan diuraikan hasil analisis faktor kualitas terhadap kakas pemodelan perangkat lunak yang banyak digunakan, yaitu StarUML.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2015-06-01
How to Cite
Iswari, N. M. (2015). Review Perangkat Lunak StarUML Berdasarkan Faktor Kualitas McCall. Ultimatics : Jurnal Teknik Informatika, 7(1). https://doi.org/https://doi.org/10.31937/ti.v7i1.352